Polemik UU Omnibus Law Cipta Kerja 2020
Polemik UU Omnibus Law Cipta Kerja 2020 Berbicara mengenai UU Omnibus Law (Ciptaker)Cipta kerja, sudah pasti membicarakan tentang ketenaga kerjaan yang dimana melibatkan banyak elemen terutama pengusaha dan pekerja buruh. Saya meng-observasi secara online dari beberapa artikel mengenai, adanya pro dan kontra terhadap UU Omnibus Law Cipta Kerja 2020. Menurut kadin yang pro terhadap UU Omnibus Law ciptaker 2020 para pengusaha menyambut baik pengesahan UU Cipta Kerja ini. "Kalangan dunia usaha menyambut baik dan memberikan apresiasi kepada pemerintah dan DPR yang telah menyepakati pengesahan RUU Cipta Kerja menjadi UU," kata Wakil Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Bidang Hubungan Internasional Shinta Widjaya Kamdani. Menurut dia, UU Cipta Kerja dapat menjawab permasalahan di dunia usaha, terutama terkait aturan yan